Objek Wisata

InIndonesiaku.com – Kategori Objek Wisata ini adalah kumpulan artikel review tempat wisata oleh para Sahabat IDC. Dalam kategori ini, Sahabat bisa menemukan beragam objek wisata yang indah dan menarik di Indonesia.

Sub Kategori Objek Wisata InIndonesiaku.com

Dalam kategori ini juga, Sahabat IDC akan dibawa menikmati pilihan wisata seperti berikut ini:

Selain itu tentunya Sahabat IDC juga bisa menikmati artikel lainnya di Situs Komunitas Traveler (Wisata) Indonesia ini.

Pulau Tunda, Pesona Laut Serang Banten

Jika selama ini saya dan sahabat inindonesiaku.com menjelajahi laut Indonesia nun jauh dari Jakarta, pertengahan November 2014 saya justru menggiring pikiran untuk melirik Pulau Tunda. Salah...

Air Terjun Madakaripura, Probolinggo, Terpaksa Berteman Basah

Sudah terbayang di benak saya dan sahabat inindonesiaku.com rasa lelah yang akan didapat saat melakukan perjalanan ke Air Terjun Madakaripura, yang berdiri kokoh mempesona di...

Wisata Kendari, Melangkah Sehat Menuju Air Terjun Moramo

Teriknya panas matahari siang itu tidak bisa menghentikan langkah saya dan sahabat inindonesiaku.com untuk bisa meraih keindahan Air Terjun Moramo, yang bersembunyi di kawasan suaka...

Pulau Hoga Wakatobi, Rindu untuk Kembali Datang

Bagi saya dan sahabat inindonesiaku.com sungguh merupakan perjalanan yang mempesona dapat berkenalan dengan Pulau Hoga di Wakatobi ini. Perjalanan Ke Pulau Hoga, Wakatobi Kala itu Oktober...

Wakatobi, Kehangatan Sunset di Sombu Jeti

Wakatobi mempunyai arti WAngi- wangi, KAledupa, TOmia, Binongko dan ini adalah nama 4 pulau besar yang tersebar di Wakatobi. Panasnya sinar matahari siang itu menyambut...

Tomia Wakatobi, Keindahanmu sempurna

Oktober 2014 menjadi bulan yg dipilih sahabat inindonesiaku.com untuk menjelajahi Pulau yang terkenal dan menjadi tambatan hati  para pencinta taman laut, Wakatobi. Saat pertama kali...

Curug Malela, Bermanja di Bawah Percikan Air Terjun Miniatur Niagara

Akhir bulan September 2014 lalu, saya bersama sahabat inindonesiaku.com melakukan perjalanan dan petualangan yang luar biasa. Kami mengunjungi Curug Malela yang terletak di Kabupaten Bandung...

Pulau Gusung Derawan, Menikmati Sensasi Lembut Pasir Putihnya

Mengunjungi tempat yang indah, ditemani dengan sahabat inindonesiaku.com yang merupakan teman perjalanan yang mengasyikkan, sudah pasti akan membuat perjalanan kita menjadi sempurna, dan itu lah yang...

Tanjung Aan, Saksi Bisu Kisah Cinta Sang Puteri Mandalika

Setelah sebelumnya Pantai Pink Lombok, Perpaduan Cantik antara Laut, Gunung, Bukit, dan Langit menghiasi hari pertama saya dan sahabat inindonesiaku.com di Lombok, kali ini kami...

Pantai Pink Lombok, Perpaduan Cantik antara Laut, Gunung, Bukit, dan Langit

Jum’at, 9 Mei 2014 jam 20.30 WITA, Praya International Airport menjadi pijakan pertama kami sebelum melangkah ke tempat indah lain di pulau Lombok. Lelah setelah...

Pantai Semeti, Kala Ombak Menyapa Mesra Tebing Batu

InIndonesiaku.com - Pantai Semeti, salah satu pantai yang wajib menjadi salah satu tujuan wisata  di Lombok. Jadi bila sahabat IDC berkunjung  ke sana, jangan lupakan...

Pantai Menganti Karang Dhuwur Kebumen, Menikmati Terik Matahari di Bibir Pantainya

Ada satu masa di mana seorang sahabat inindonesiaku.com mengajak saya mengunjungi satu pantai di kota Gombong – Kebumen, Jawa Tengah. Pantai yang terkenal di kota...

Gunung Galunggung, 620 Anak Tangga Menuju Langit

Erupsi Galunggung Masih sering terngiang cerita dari Ayah saya tentang tragedi erupsi Gunung Galunggung di Tasikmalaya - Jawa Barat tahun 1982 lalu. Fenomena alam ini membuat langit Jawa...

Wisata Belitung, Bercumbu dengan Batu Beku di Pantai Penyabongan, Membalong

Keinginan untuk mengunjungi Pulau Belitung muncul setelah menonton film Laskar Pelangi yang terkenal itu, dan ternyata, di pulau ini banyak sekali pantai dan tempat wisata...

Bicara Seni Indonesia

Saung Angklung Udjo, Mengenal Seni dan Budaya Sunda

Saung Angklung Udjo, Mengenal Seni dan Budaya Sunda Ini kali kedua saya berkunjung ke Saung Angklung Udjo, tidak pernah bosan datang ke tempat ini karena...

Kecak Dance, Uluwatu – Bali, Menonton Ditemani Lembayung Senja

Sekali menginjakkan kaki di Pulau Bali dijamin bakal bikin ketagihan, pasti ingin selalu kembali dan pada kesempatan ke Bali kali ini di akhir bulan...

Wisata Mojokerto, Berpose Bersama Patung Budha Tidur

Setelah berWisata Mojokerto, Menilik Sejarah Peninggalan Kerajaan Majapahit, saatnya mengeksplore Kota Mojokerto lainnya. Tetapi sebelum melanjutkan perjalanan, saya menyempatkan untuk makan siang di sekitaran daerah...

Sasando, Dawai Cinta dari Nusa Bunga

Dawai mengalun di riuh petik jemari luwes penuh perasaan. Perlu sahabat inindonesiaku.com ketahui setiap sepasang kekasih di sini terbiasa ditemani irama khas Sasando saat sedang...

Kolintang Minahasa, Warisan Budaya yang Terhimpit Perubahan Jaman

Sahabat inindonesiaku.com bisa menyebutnya Kolintang, alat musik tradisional yang suaranya menjadi bagian dari getaran jantung orang Minahasa, Sulawesi Utara. Jangan coba menyebutnya dengan Kulintang. Karena...

Simak Tips Berikut

Itinerary Raja Ampat 6H5M

Bahagianya hidup kala berpetualang 6H5M menikmati Raja Ampat bersama 7 sahabat inindonesiaku.com (Nik, Sarah, Roy, Robin, Janri, Mimih, Pipih) walau butuh biaya yang tidak...

Geopark Ciletuh, Dari Bandung Menujumu Menggunakan Transportasi Umum

InIndonesiaku.com - Ke Ciletuh dengan kendaraan umum? kenapa tidak. Di tulisan berikut, ada beberapa tips dari saya untuk perjalanan dari Bandung menuju ke Ciletuh dengan...

Wisata Bondowoso, 3 hari di Bondowoso (Gunung Ijen, Pantai Watu Ulo,...

Wisata Bondowoso, 3 hari di Bondowoso (Gunung Ijen, Pantai Watu Ulo, Pantai Tanjung Papuma) Bondowoso, kota kecil nan sejuk. Beruntung tak menolak ajakan sahabat tuk menginap...

Wisata Blitar, Itinerary Dua Hari Berkeliling Blitar

Keliling Blitar -  Menikmati wisatanya Jika mengingat nama Blitar, apakah pikiran sahabat IDC sama dengan pikiran saya? Langsung teringat dengan the one and only Sang...

Tips Traveler Berhijab

Hallo sahabat inindonesiaku yang berhijab, gimana persiapan kegiatan travelermu? Pernah ngerasain bawaan terasa banyak gak? Atau bingung mau bawa apa aja?  Apapun itu yang penting...